"An orchestra is a sizable instrumental ensemble that contains sections of string, brass, woodwind, and percussion instruments."Dari pengertian yang nyomot dari wikipedia diatas mungkin cukup jelas kalo orchestra itu adalah ensambel musik yang terdiri dari instrumen string, brass, woodwind, dan perkusi
Namun dalam perkembannya, orchestra tidak hanya terdiri dari 4 instrumen itu saja, beberapa instrumen lain kadang juga turut memeriahkan orchestra, misalnya piano, gitar, dan saxophone.
Orkestra memiliki hirarkinya sendiri. Biola dibagi menjadi 2 kelompok, yaitu first violin dan second violin. Pemimpin first violin disebut concert master yang menjadi pemimpin bagi kelomponya sekaligus seluruh orchestra. Pemimpin terompet menjadi pemimpin dari instrumen brass. Dan pemimpin Oboe menjadi pemimpin instrumen woodwind. Orkestra dipimpin oleh seorang conductor. Namun orkestra dulu tidak memiliki conductor dan peran ini biasanya dirangkap oleh concert master
Jenis musik yang biasa dimainkan oleh orkestra adalah classical mucic atau opera.
No comments:
Post a Comment