Melanjutkan postingan sebelumnya, kali ini berisi tentang jenis2 instrumen dari setiap section dalam orchestra
1. Strings
Strings section adalah kelompok terbesar dalam orkestra. Biasanya strings section duduk di paling depan, di sekitar conductor. Dalam orkestra standard, strings section biasanya terdiri dari 16 first violin, 14 second violin, 12 viola, 10 cello, dan 8 double bass atau contra bass
2. Woodwind
Instrumen woodwind biasanya adalah alat tiup yang terbuat dari kayu, dan juga metal. Komposisi Woodwind section bisa bevariasi sebagai berikut:
- double woodwind: 2 flute, 2 oboe, 2 clarinet, dan 2 bassoon.
- triple woodwind: 2 flute + piccolo, 2 oboe + english horn, 2 clarinet + bass clarinet, dan 2 bassons + contra bassoon.
- quadruple woodwind: 3 flute + piccolo, 3 oboe + english horn, 3 clarinet + bass clarinet, dan 3 bassons + contra bassoon.
Oboe
Clarinet
Bassoon
3. Brass
Suara instrumen brass berasal dari getaran udara di resonator yang menyesuaikan dengan getaran bibir pemain. Kompossi brass section standar terdiri dari 4 horn, 3 terompet, 3 trombone, dan 1 tuba. Walaupun komposisi ini bisa berubah sesuai besar orkestra itu sendiri
Horn
Trumpet
Trombone
Tuba
4. Percussion
Instrumen Percussion adalah instrumen ritmis yang dalam orkestra standar biasanya terdiri dari Timpani, cymbals, tubular bells, etc. Komposisi dari percussion tidak tentu, bisa bervariasi sesuai kebutuhan
Timpani
Cymbals
Tubular Bells
Triangle